Senin, 30 Juli 2018
Pasti Baik
👉 Berbuat baik pasti akibatnya baik, yang tidak pasti adalah penilaian dari orang, karena ketika berbuat baik, bisa dinilai jelek.
👉 Orang baik pasti dari perbuatannya yang baik, tidak mungkin menjadi baik, tanpa melakukan berbuat baik, karena hanya melalui perbuatan baik, yang pasti bisa baik.
👉 Yang pasti baik adalah perbuatan baik, tidak ada yang lebih baik dari perbuatan baik; mengoleksi benda berharga memang baik, tetapi jika orang sampai lupa berbuat baik, tidak akan memiliki yang paling terbaik.
👉 Memastikan hidup untuk berbuat baik, kendati hidup tidak ada yang pasti; begitu bisa memastikan hidup untuk berbuat baik, pasti hidupnya lebih baik.
✍ (B.Saddhaviro)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Terima kasih telah berkunjung ke pariyattidhamma.blogspot